Skip to main content

Pentingnya Genre pada Blog

Assalamu'laykum :) Dipagi yang cerah dan agak dingin ini saya mulai tulisan ini dengan mata yang masih mengantuk dan badan masih tertutup selimut (lebay deh :p)

Pagi ini saya akan membahas mengenai pentingnya genre dalam sebuah blog. Oke saya mulai dengan kata "genre" tentunya teman-teman semua sudah mengerti arti kata "genre", kalau hasil google translate sih artinya aliran (lho?!). Di sini saya mengartikannya sebagai tema, hahahahaha (maklum masih ngantuk). Dalam sebuah blog tentu tema itu sangat penting karena pengunjung blog yang setia pasti mencari hal yang sama pada satu tempat saja, misalnya mencari filem di blog A mencari Software gratis di blog B dan seterusnya.

Pemberian genre ini tentu sangat memudahkan bagi pengunjung untuk mencari hal-hal yang memang dibutuhkannya di blog tersebut. Lalu pertanyaan besar muncul dalam benak saya, sebenarnya bukuteman ini bergenre apa?? Menurut kalian apa?? Menurutku sih ini cm blog yang ditulis oleh penulis galau yang sedang mencari jalannya, hahahahahaha.......

Bagi saya bukuteman ini adalah segalanya yang bisa saya tuliskan, apa yang bisa saya bagi dan apa yang bisa saya pikirkan saat saya mulai menulis.

Popular posts from this blog

Menghapus Nama Reviewer pada Microsoft Word 2016

Bagi editor, untuk menjaga blind review terkadang agak menyulitkan ketika proses review dari seorang reviewer menggunakan comment pada Microsoft Word. Nama reviewer akan terlihat di panel comment dan juga di properties file yang sudah di review oleh reviewer.  Untuk menghilangkan nama reviewer di comment dan properties, editor atau reviewer itu sendiri bisa dengan mudah menghilangkan data diri melalui cara berikut ini. Langkah menghilangkan nama reviewer pada Microsoft Word 2016: Klik File akan terlihat personal information disebelah kanan Klik Check for Issues Klik Inspect Document Klik OK jika ada pertanyaan Document Properties and Personal Information Klik Remove All Klik Close Simpan file kemudian close dan buka kembali, maka semua data informasi personal akan terhapus (sebelum proses penghapusan) (setelah proses penghapusan) Selamat mencoba.... Test dilakukan pada Windows 10 dengan Micro...

Membalikkan Layar Nokia 1208

Bagi para pengguna nokia mungkin sudah tidak asing dengan kode2 rahasia yang bisa digunakan salah satunya buat membalikkan layar hape nokia ni dia kode2nya. *#5514# untuk membuat layar jadi miring kesamping kiri *#5513# untuk membuat layar jadi terbalik ke atas *#5512# untuk membuat layar jadi miring kesamping kanan *#5511# untuk normalin layarnya prinsipnya normal itu satu trus kalo mau dibalik y tinggal ikutin aja ada 4 sisi itu mulai dari bawah trus searah jarum jam. promo hape ane nih... :D kode ini juga bisa dipake di hape2 sejenis ini kaya nokia 2600, 2660, 2310,6030, dkk

Menampilkan Format Angka dalam Rupiah dengan PHP

Pada artikel kali ini saya akan membahas mengenai casting angka (integer) dalam format rupiah agar lebih mudah untuk dibaca saat kita ingin menampilkan harga barang atau hal sejenisnya dalam sebuat website. Untuk melakukan casting atau mreubah format angka PHP menyediakan fungsi tersendiri untuk penangan format angka yaitu number_format(). Sintax lengkapnya string number_format ( float $number , int $decimals = 2 , string $dec_point = ',' , string $thousands_sep = '.' ) $number = angka yang akan kita format $decimal = jumlah angka dibelakang koma $dec_point = pemisah nominal dengan desimalnya (koma) $thousands_sep = pemisah bilangan dalam ribuan (biasanya titik) Untuk lebih jelasnya sebagai berikut buatlah sebuah file dengan nama uang1.php kemudian tuliskan script berikut <html> <head>     <title>Format angka menjadi Rupiah</title> </head> <body>     <form method=...